You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
164 Usulan Dibahas Dalam Musrenbang Tingkat Kecamatan Pademangan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Musrenbang Pademangan Bahas 164 Usulan

164 usulan warga dibahas dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Pademangan, Jakarta Utara.

80 persen usulan pengerjaan fisik. Sisanya 20 persen terkait peningkatan SDM



Dari ratusan usulan itu, peninggian jalan, pembangunan turap, sheet pile dan penambahan alat peraga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) paling banyak diusulkan warga dengan persentase 80 persen.



"80 persen usulan pengerjaan fisik. Sisanya 20 persen terkait peningkatan SDM," kata Wahyu Yani Purwoko, Wakil Wali Kota Jakarta Utara, Jumat (10/2).



Musrenbang Kecamatan Menteng Bahas 193 Usulan

Ia menjelaskan, 164 usulan yang telah dibahas ini selanjutnya akan ditampung di e-musrenbang dan dimonitor hingga ke musrenbang tingkat kota.

 "Karena itu saya imbau seluruh pihak ikut mengawal usulan ini," tandasnya.


Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4294 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1840 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1727 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1641 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1617 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik